Categories: Eropa

Gaji Minimal di Luksemburg

Gaji Minimal di Luksemburg – Luksemburg juga didukung bisnis finansial yang tentu aja berkontribusi buat perekonomiannya. Apalagi negara ini juga terkenal karena banknya yang menjaga ketat data nasabahnya.

Walau negara kecil, Luksemburg menjadi negara terkaya di dunia nomor dua. Awalnya Luksemburg merupakan negara agraris. Namun masuknya industri mengubah negara ini secara signifikan.

Ekonomi yang stabil, berpendapatan tinggi mencirikan pertumbuhan yang moderat, inflasi rendah, dan tingkat pengangguran yang rendah pula. Sektor industri, yang hingga belakangan ini didominasi oleh baja, kini semakin beranekaragam dan mencakup pula kimia, karet, dan produk-produk lainnya. Dalam beberapa dasawarsa terakhir, pertumbuhan dalam sektor finansial telah lebih dari menggantikan penurunan dalam baja. Sektor jasa, khususnya perbankan, menyumbangkan proporsi yang bertumbuh dari ekonomi. Agrikultur didasarkan pada pertanian kecil yang dimiliki keluarga-keluarga. Luxemburg secara khusus mempunyai hubungan dagang dan finansial yang erat dengan Belgia dan Belanda, dan sebagai anggota Uni Eropa juga menikmati keuntungan-keuntungan dari pasar Eropa yang terbuka. Luxembourg memiliki PDB per kapita tertinggi di dunia, sebesar US$87.955 (2005). Tingkat pengangguran 4,4% dari seluruh angkatan kerja pada Juli 2005.

Baca Juga :
bukan arab saudi melainkan qatar
kakayaan dan profil negara perancis
kekayaan dan profil negara jerman

Kabarnya nih, kebanyakan aset Kim Jong-il, ayah dari Kim Jong-un, disimpan di salah satu bank di negara ini.

Kisaran gaji minimal di Luksemburg mencapai US$ 2.257 atau sekitar Rp 29 jutaan per bulan. Gaji ini lebih besar dari gaji di Irlandia dan merupakan nomor satu terbesar di Eropa.

admin

Recent Posts

Budaya Pop Amerika: Tren yang Sedang Mendominasi Dunia

daftarnegaraterkaya - Budaya populer atau yang sering disebut budaya pop (pop culture) telah menjadi salah…

2 months ago

INI 10 RAJA/RATU TERKAYA

INI 10 RAJA/RATU TERKAYA - Bukan nya kalian sudah tau banyak raja/ratu terkaya di eropa?…

3 years ago

Rekomendasi Game Fighting Terbaik

Rekomendasi Game Fighting Terbaik - Seperti yang kita ketahui bahwa terdapat banyak sekali genre permainan…

3 years ago

Pencetak Gol Tertua di Liga Champions

Pencetak Gol Tertua di Liga Champions - Saat ini sudah semakin banyak orang yang bergabung…

3 years ago

Rekomendasi Game Online Perang Terbaik

Rekomendasi Game Online Perang Terbaik - Seperti yang kita semua ketahui bahwa game perang merupakan…

3 years ago

Daftar Rekan Setim Valentino Rossi Musim Ini

Daftar Rekan Setim Valentino Rossi Musim Ini - Seperti yang kita ketahui bahwa Valentino Rossi…

3 years ago

This website uses cookies.